DiamondNews, Jakarta – Ketua Umum Gerakan Jaga Indonesia (GJI), Boedi Djarot meminta agar aparat kepolisian dan masyarakat tidak menganggap remeh ledakan yang terjadi di Parkir Timur Senayan saat berlangsungnya nonton bareng debat capres putaran ke-2 pada Minggu (17/2/2019) malam. …