DiamondNews, Taipei – Dua kapal perang Amerika Serikat (AS) memasuki Selat Taiwan meskipun China telah memperingatkan agar menghindari perairan sensitif tersebut. Armada Pasifik Amerika dan Kementerian Pertahanan Taiwan pada hari Kamis mengonfirmasi bahwa kapal USS McCampbell dan USNS Walter S….